Beberapa koleksi Buku Madev 2015!(share)

Loha friends kali ini madev mau share mengenai beberapa buku yang madev beli ditahun 2015 kemarin, madev termasuk orang yang suka skali membaca buku, nyaris tiap bulan ada budget khusus untuk membeli buku, sbagai pengembangan diri dan menambah ilmu-ilmu baru yang slalu up to date.

Memang sih sekarang sudah jaman internet, tapi tetap saja pembahasan dibuku lebih tajam dan mendalam, apalagi sebagai blogger yang selalu memberi content2 terbaru, harus mampu upgrade skill tiap saat!

Koleksi buku 2015 madev

Langsung saja ini dia buku2 yang madev rekomendasikan bagi pembaca.

  1. Self Driving – rhenald kasali : buku pengembangan diri dari prof renald kasali, sangat bagus bagi mereka yang ingin mengembangkan habit sebagai seorang yang sukses.
  2. The Accidential creative – todd henry : banyak mitos menyatakan bahwa menjadi creative adalah bakat alami atau keturunan, tapi Todd henry membuka mata kita bahwa kreative adalah sebuah skill yang bisa dipelajari dan harus diasah setiap saat
  3. The Innovators – walter Isaacson : penulis biografi steve jobs dan einstean ini memang cerdas dalam menulis biografi teknologi, buku wajib bagi mereka yang ingin jadi inovator
  4. Seni negosiasi – roger dawson : soft skill yang harus dikuasai smua manusia dimuka bumi
  5. Aaker on branding – david aaker : ilmu yang kaya mengenai branding dan pemasaran
  6. 100$ startup – chris guillebeu : buku keren bagaimana membuat usaha kecil, berpenghasilan besar memanfaatkan keajaiban internet
  7. Sehat dan bugar – mark a finley & peter N landles : buku kecil yang sangat bermanfaat soal gaya hidup sehat.

Semoga berguna friends, bagi yang mau menambah koleksi buku-bukunya.

About mariodevan

Makhluk terlanjur ganteng hehehehe, kelahiran manado, dan besar di surabaya, menyebut profesinya sebagai digital entrepreneurship (biar keren hihihi) | Menyukai semua yang berbau Otomotif dan juga suka belajar ilmu Marketing! | Bloger yang konsen menulis mengenai Motor, mobil, Analisis marketing otomotif, Sport dan semua yang dekat di sekitar. |Ingin mengHubungi penulis bisa di mariodevan@gmail.com, 085648012040 (whatsapp) | Social Media official | twitter : @mario_devan | FB page : https://www.facebook.com/mariodevanblog | Instagram : mariodevan
This entry was posted in Motor. Bookmark the permalink.

11 Responses to Beberapa koleksi Buku Madev 2015!(share)

  1. priyo verza says:

    Pertamax

    Like

  2. Badthegonx says:

    Et dah, bukunya keren2. Orang keren yang dibacanya juga keren. Sukses terus om Madev.

    Like

  3. kasamago.com says:

    mantab, bru nomor 1 yg saya punya..

    ad rencana bikin buku nda mz bro?

    slm book lovers

    Like

Coment gratis :D