
Masalah keuangan kerap menjadi masalah yang dihadapi oleh pelajar. Maka dari itu salah satu keterampilan yang harus dimiliki oleh pelajar adalah bagaimana cara mengelola uang dengan baik dan benar. Jika dikelola dengan baik, uang jajan bisa menghasilkan sesuatu yang bermanfaat.
Berbicara soal mengelola uang memang tidak mudah, oleh karena itu PT. Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha STSJ) melalui Fun Talkshow bersama dengan Vincent Liyanto seorang Financial Planner di Finante.id akan berbagi cerita sekaligus memberikan tips dan trik cara mengelola uang yang baik di kalangan pelajar.
“Bahkan orang dewasa juga belum tentu bisa mengelola uang dengan baik. Padahal dari pengelolaan uang yang baik, bisa menghasilkan hal-hal bermanfaat untuk masa depan kelak. Jadi untuk pelajar yang masih bingung cara mengatur keuangannya dengan benar, silakan join di fun talk show ini,” ungkap William Saputra, Manager Promosi Yamaha STSJ.
Yuk, kita kupas bersama-sama melalui Live Fun Talkshow di akun instagram @Digikopdar yang akan diadakan pada hari Kamis, 24 November 2022 pukul 19.00 WIB.
Akan ada giveaway senilai Rp 500 ribu untuk 5 orang yang beruntung.
So, stay tuned terus Friends!
Informasi lebih lanjut dapat dilihat melalui instagram resmi @Yamahafriends dan @Digikopdar.
- Yamaha STSJ Ajak Rekan Media Rasakan Sensasi Berkendara dengan XMAX Connected
- Intip Tampilan Baru Yamaha Fazzio Hybrid Connected yang Makin Stylish!
- WR Owners Indonesia Gas Bareng, Kunjungi Wisata Alam di Bandung
- Ada Diskon Service dari Yamaha! Buruan Checkout di Tokopedia
- Retro Abis, Yamaha XSR 155 Jadi Motor Idaman Bikers!
- Monster Energy Yamaha MotoGP Launching Yamaha YZR-M1 2023 Dengan Livery Baru
- Welcome Yamaha Grand Filano Hybrid-Connected, Ini Dia Motor Keren di 2023!
- Ini Dia Daftar Pemenang Program Gebyar Undian Berhadiah Motor Dari Yamaha STSJ
- Ini Dia Motor Yang Jadi Pilihan Keluarga Muda!
- Sambut Tahun Baru 2023 ”Connect With The R Spirit”, Yamaha Rilis Warna Baru All New R15 Connected
- Gebrakan 2023, Yamaha Hadirkan All New NMAX 155 Warna Baru!
- Awal 2023, Yamaha Luncurkan Empat Warna Baru XSR 155
- Yamaha Engineering School 2023 Dibuka, Wahai Calon Teknisi Handal Mari Merapat!
- Kiat Ampuh Cara Merawat Sarung Tangan Motor Setelah Kehujanan
- FreeGo Day Jadi Ajang Hiburan Sekaligus Perkenalan FreeGo Connected!
- Sambut Akhir Tahun, Yamaha STSJ Tebar Diskon Spesial di Tokopedia
- Yamaha All New R15 Connected Motornya Pria Sejati
- Pria Sejati Motornya Yamaha WR 155 R dong!
- Kendaraan listrik disubsidi pemerintah, Yes or No??
- Yamaha STSJ Adakan Fazzio Youth Project Dance & Cheerleader Competition Bagi SMA/SMK Surabaya