kasihan juga lihat komunitas setia Suzuki!

akhir-akhir ini sedang heboh komunitas dunia maya suzuki yang cukup spartan membela suzuki, pasukan digital ini diorganisir secara bawah tanah, dan bergerak sendiri tanpa kuasa duit pabrikan, mereka memberi nama diri mereka dengan nama Corp Luckerz, terjadi keheboan karena mereka gregetan pada suzuki Indonesia, yang tidak kunjung menelurkan sport 150cc, yang harusnya pasarnya cukup bagus, sehingga mereka bisa naik kelas dari FU!

image

cara yang mereka lakukan pun cukup unik dengan membuat spanduk dan menempelkannya pada acara pagelaran balap suzuki Indonesia challenge!

image

kira2 isi spanduknya dalam bahasa madura adalah, kami mendukung kamu, tapi kamu tidak pernah mendengarkan keinginan kami, kami ingin motor sport 150cc di produksi di Indonesia, atau kami pindah ke brand lain!!


pabrikan memang harusnya mendengarkan para konsumen loyal.mereka ini, banyak sekali tulisan madev yang menulis bahwa kolaborasi dengan konsumen loyal mampu memajukan perusahaan dengan signifikant, tapi gak tau kenapa sampe sekarang suzuki diam tak bergeming!sayang memang spanduknya cuma satu! dibanyakin deh sob, klo perlu dikirim ke jepang sono biar melek!

ide kreatif ini bisa juga ditiru komunitas pabrikan lain, misal komunitas yamaha yang demo velg Mio yg msh mungil dan peyang, atau komunitas sport honda CB150, demo soal ban motorny yang masih cungkring!!

madev juga mau demo ah, sapa tau xeong madev ditukar jadi Nmax hahhahahaha,.monggo share komentarnya.

Unknown's avatar

About mariodevan

Makhluk terlanjur ganteng hehehehe, kelahiran manado, dan besar di surabaya, menyebut profesinya sebagai digital entrepreneurship (biar keren hihihi) | Menyukai semua yang berbau Otomotif dan juga suka belajar ilmu Marketing! | Bloger yang konsen menulis mengenai Motor, mobil, Analisis marketing otomotif, Sport dan semua yang dekat di sekitar. |Ingin mengHubungi penulis bisa di mariodevan@gmail.com, 085648012040 (whatsapp) | Social Media official | twitter : @mario_devan | FB page : https://www.facebook.com/mariodevanblog | Instagram : mariodevan
This entry was posted in Motor and tagged . Bookmark the permalink.

28 Responses to kasihan juga lihat komunitas setia Suzuki!

  1. Blog Gandem!'s avatar GandemLover says:

    lama lama ada pabrikan yang made by request 😀

    Jajan Mahal

    Like

  2. ardiantoyugo's avatar ardiantoyugo says:

    aku juga heran sama suzuki roda 2 indonesia… tetep aja kekeh…

    Balada pake motor gendut: http://wp.me/p1eQhG-ZA

    Like

  3. andhi_125's avatar andhi_125 says:

    loh, sik ono tah xeong-e? :mrgreen:

    Like

  4. sugimasihada's avatar sugimasihada says:

    waini….

    sesama komunitas yang perlu dikasihani… #eh di apresiasii dink…. 😆

    Like

  5. siaanangke's avatar siaanangke says:

    jembrengin spanduknya di kantor pusat suzuki……

    Like

  6. paperiders's avatar paperiders says:

    mungkin ada demo minta DOHC :mrgreen:

    Like

  7. ane juga pengen demo sekali-kali ente ngulas strategi honda.haha piss

    Like

  8. gusteg77's avatar gusteg77 says:

    yang kasihan ga cuma konsumen suzuki om.. karyawannya juga dah sebagian off

    Like

  9. felitokia's avatar felitokia says:

    Sudahlah! hentikan semua ini! bagaimana mungkin minta uang ke org yg ga punya uang??
    Bagaimana mungkin minta motor keren ke pabrikan yg sdh sekarat??
    judulnya ngimpi…Qi…Qi…Qi…

    Like

  10. bescorpio's avatar bescorpio says:

    andai tidak bernaung di bawah raksasa bisnis Indo Group hampir bisa dipastikan SIS hancur lebur

    Like

  11. nganu ngini's avatar nganu ngini says:

    lama2 suzuki ditinggal konsumen trus bangkrut nih PT SIS

    Like

  12. mul's avatar mul says:

    ayo dukung para suzuki lovers..klo bisa sekalian ada perwakilan di tiap sirkuit gelaran motogp,bentang spanduk gede2 depan tribun menghadap paddock…biar seluruh dunia tau..klo suzuki php in pencinta nya…

    Like

  13. tomcat's avatar tomcat says:

    maklum suzuki sekarang dipimpin sama rt bolot…budeg nya ga ketulungan..mari kita berdoa semoga suzuki cepat bangkrut…amiiiiin

    Like

  14. konsumen asli bkn bloget atw sales motor's avatar konsumen asli bkn bloget atw sales motor says:

    terlalu sombong satria itu.motor cc gede bawa ugal ugalan di jalan umum.knalpot racing.setelan racing melibas motor bebek 100 cc an di jalan raya….

    Like

  15. ONEBRT's avatar ONEBRT says:

    Suzuki indoneisa Tragis yooooooo

    Like

  16. ochimkediri's avatar ochimkediri says:

    kebangeten tenan ancene suzuki kwi,

    Like

Coment gratis :D