Melihat antusiasme masyarakat dalam memanfaatkan program Flash Sale yang sempat diadakan pada acara spesial live Instagram Pesta Merdeka Yamahafriends, PT Surya Timur Sakti Jatim (Yamaha Jatim) memperpanjang masa promosinya selama bulan Agustus.
Program Flash Sale memberikan potongan langsung untuk konsumen yang ingin membeli motor-motor Yamaha, baik secara tunai dan kredit.
Khusus untuk pembelian tunai, diskon hingga Rp 10 juta bisa didapatkan dengan pembelian Yamaha R25. Beragam diskon juga bisa didapat untuk unit Yamaha yang lain, sebagai berikut:
- Yamaha Freego diskon sebesar 2,5 juta rupiah
- Yamaha Lexi diskon sebesar 2,5 juta rupiah
- Yamaha Fino diskon sebesar 2,1 juta rupiah
- Yamaha Vixion diskon sebesar 3,5 juta rupiah
- Unit Yamaha lainnya dengan diskon bervariasi
Tidak hanya itu, bagi calon konsumen yang ingin membeli dengan sistem kredit tidak perlu khawatir karena ada beragam diskon menarik.
Uang muka ringan 1 jutaan dan potongan biaya angsuran hingga jutaan rupiah akan langung didapatkan di setiap pembelian motor-motor berikut:
- Hemat 5,8 jutaan biaya angsuran untuk pembelian Yamaha R25
- Hemat 1,8 jutaan biaya angsuran untuk pembelian Yamaha Freego
- Hemat 1,7 jutaan biaya angsuran untuk pembelian Yamaha Lexi
- Hemat 2,1 jutaan biaya angsuran untuk pembelian Yamaha Fino
- Hemat 2,8 jutaan biaya angsuran untuk pembelian Yamaha Vixion
- Unit Yamaha lainnya dengan diskon bervariasi
“Penawaran potongan harga ini kami berikan bagi masyarakat dalam semangat kemerdekaan. Harapannya bisa memudahkan masyarakat yang ingin membeli motor baru, tidak hanya matic tapi juga dari kelas sport,” ungkap William Saputra selaku Manager Promosi PT Surya Timur Sakti Jatim.
Untuk informasi dan ketentuan lain lebih lanjut, masyarakat bisa langsung menghubungi Call Center Yamaha Jatim di 0822-8777-7898 dan nikmati berbagai kemudahannya. Motor juga siap diantar langsung ke rumah agar konsumen bisa tetap di rumah dengan #NaikYamahaAja.
Bagi friends yang mau mendapatkan informasi lebih cepat dari madev bisa follow instagram madev dan melihat insta story yang updated langsung saja kesini Instagram : mariodevan Jangan lupa add dan follow ya Social Media official | twitter : @mario_devan FB page : https://www.facebook.com/mariodevanblog
- Gaspoll! Tim YRI Siap Jalani Pre-Season Test dan Seri 1 ARRC 2023 Thailand
- Intip Yuk, Classy Yamaha Exhibition Pameran Motor Terbesar Yang Tak Terlupakan
- Gebyar Undian Berhadiah On The Way Ramadhan! Yamaha STSJ Siapkan Hadiah Istimewa
- Akselerasi Makin Bandel, Yamaha Rilis Performance Damper untuk XMAX Connected
- Weekend Ride Tour Road to Sembalun Bersama YRFI
- Para Pengunjung IIMS 2023 Dibuat Terpanah Oleh Pesona Classy Yamaha
- Fazzio Youth Project Kembali Hadir di Jawa Timur, Ayo, Sambut Meriah!
- Kejutan Valentine! Beli Motor Yamaha Berhadiah Motor
- Performa Gokil, XMAX Connected Taklukkan Jalur Pegunungan Bromo
- Selamat! Perwakilan YES dari Jawa Timur Raih Peringkat Ke-3 di Yamaha Engineering School National Competition
- Yamaha STSJ Ajak Rekan Media Rasakan Sensasi Berkendara dengan XMAX Connected
- Sudah Maksimalkan Bakatmu? Yamaha STSJ Kasih Tahu Caranya!
- Intip Tampilan Baru Yamaha Fazzio Hybrid Connected yang Makin Stylish!
- WR Owners Indonesia Gas Bareng, Kunjungi Wisata Alam di Bandung
- Ada Diskon Service dari Yamaha! Buruan Checkout di Tokopedia
- Retro Abis, Yamaha XSR 155 Jadi Motor Idaman Bikers!
- Monster Energy Yamaha MotoGP Launching Yamaha YZR-M1 2023 Dengan Livery Baru
- Welcome Yamaha Grand Filano Hybrid-Connected, Ini Dia Motor Keren di 2023!
- Ini Dia Daftar Pemenang Program Gebyar Undian Berhadiah Motor Dari Yamaha STSJ
- Ini Dia Motor Yang Jadi Pilihan Keluarga Muda!